KEPRI – Kuliah Kerja Nyata (KKN) regular STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau ditutup dengan kegiatan expo dan bazar usaha kecil, mikro dan menengah (UMKM) di Gedung Nasional Tanjunguban, Minggu-Senin (12-13/11/2023). Aneka ragam produk pengabdian ditampilkan dalam kegiatan tersebut, mulai dari produk olahan hasil karya bersama antara peserta KKN dan masyarakat, produk UMKM dan juga tampilan …
Tahun: 2023
P3M STAIN Kepri Mendesiminasikan Pengabdian 2023 di Bapelitbang Kabupaten Bintan
STAIN KEPRI – Perguruan Tinggi memiliki kewajiban melakukan pendidikan, penelitian dan pengabdian atau yang sering disebut sebagai tri dharma perguruan tingg. Sebab itu, setiap dosen dan mahasiswa harus memenuhi tiga hal itu. Pengabdian termasuk bagian penting dalam menindaklanjuti hasil penelitian ataupun pengabdian lainnya dengan tujuan memberdayakan masyarakat. Di STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau di bawah …
18 Penelitian Dosen STAIN Kepri Diseminarkan
STAIN KEPRI – Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau menggelar seminar hasil penelitian 2023 pada Jumat, 20 Oktober 2023 yang digelar secara daring. Sebanyak untuk 18 judul penelitian di paparkan dalam kegiatan Kegiatan ini adalah bagian dari pertanggungjawaban dari para peneliti terhadap hasil penelitiannya. Adapun reviewer pada seminar ini ialah Prof. …
Calon Peserta KKN STAIN Sultan Abdurrahman Kepri Mendapatkan Pembekalan
BINTAN – Mahasiswa calon peserta Kuliah Kerja Nyata (KKN) 2023 mendapatkan pembekalan sebelum melaksanakan KKN. Kegiatan digelar di auditorium pada Rabu (20 September 2023) dengan materi tentang kondisi daerah yang akan dilakukan kegiatan KKN, metode pengabdian dan sistematika pelaporannya. Dalam sambutannya, Ketua STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau, Dr. Muhammad Faisal, M.Ag, menyatakan bahwa KKN adalah …
Call for Paper: Kerajaan Riau Lingga Era Sultan Abdurrahman Muazzam Syah II
Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau menggelar penulisan sejarah Kerajaan Riau Lingga khususnya di era kesultanan terakhir dengan tema “Kerajaan Riau Lingga Era Sultan Abdurrahman Muazzam Syah II”. Tema tersebut juga akan menjadi tema seminar nasional yang akan diselenggarakan pada awal November 2023 mendatang. Kegiatan ini diselenggarakan STAIN Sultan Abdurrahman Kepri …
Rumah Jurnal STAIN Kepri Gelar Pelatihan Indeksasi Jurnal Internasional
STAIN KEPRI – Rumah Jurnal Sekolah Tinggi Agama Islam Negeri (STAIN) Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau menggelar pelatihan indeksasi jurnal internasional, Kamis (27/7/2023). Kegiatan yang digelar daring dan luring ini menggandeng mitra seperti dari Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH), Sekolah Tinggi Agama Islam (STAIN) Miftahul Ulum, Sekolah Tinggi Ilmu Sosial dan Politik (STISIPOL) Raja Ali …
Pengabdi dan PPK Tandatangani Kontrak Pengabdian Tahun 2023
STAIN KEPRI– Sebanyak sembilan judul proposal pengabdian berbasis program studi telah dinyatakan lolos seleksi dan diadakan kontrak untuk pencairan dana bantuan. Kontrak tersebut dilaksakan di ruang Balai Titah pada Senin (24/7/2023). Kegiatan ini dihadiri oleh Kepala Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M), Kapala Bagian (Kabag) Administrasi, Umum, Akademik dan Keuangan (AUAK), Satuan Pengawas Internal …
P3M Terima Kunjungan MSI Kepri
P3M – Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (P3M) menerima kunjungan pengurus Masyarakat Sejarawan Indonesia (MSI) Cabang Kepulauan Riau, Selasa (6/6/2023). Kedahiran MSI Cabang Kepulauan Riau sebagai bentuk silaturahmi dan bertukar pikiran perihal kemelayuan dan sejarah di Kepulauan Riau serta rencana kerja sama. “Kami datang ke STAIN ini sebagai kelanjutan program road to school. Kalau …
Unit Studi Melayu dan LAM Tanjungpinang Gelar Literasi Budaya ke Pemuda
STUDI MELAYU – Puluhan pemuda di Tanjungpinang mengikuti literasi budaya Melayu yang digelar oleh Bidang Kepemudaan Lemabaga Adat Melayu (LAM) Tanjungpinang dan Unit Studi Melayu STAIN Sultan Abdurrahman Kepulauan Riau, yang digelar Gedung Lembaga Adat Melayu Provinsi Kepulauan Riau pada Jumat (02/6/2023) pagi. Mereka adalah Komunitas Pencinta Budaya Melayu dan pemuda binaan LAM Kota Tanjungpinang. …
Pengumuman Pendaftaran KKN Melayu Serumpun dan Nusantara
P3M STAIN KEPRI – Pada tahun 2023 ini, Pusat Penelitian dan Pengabdian kepada Msyarakat (P3M) STAIN Sultan Abdurrahman akan turut serta dalam kegiatan kolaborasi Kuliah Kerja Nyata (KKN) antar Perguruan Tinggi Keagamaan Islam (PTKIN). Kegiatan pertama yakni KKN Melayu Serumpun dengan tuan rumah IAIN Metro Lampung. Sedangkan kegiatan kedua yakni KKN Moderasi Beragama Nusantara dengan tuan …